ideologi politik

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas
Cari entri dan contoh kalimat di Wikipedia untuk: ideologi politik
Cari entri dan contoh kalimat di Wikisource untuk: ideologi politik
Cari entri dan contoh kalimat di Wikiquote untuk: ideologi politik
Cari terjemahan di Wikidata untuk: ideologi politik


bahasa Indonesia[sunting]

Nomina

ideologi politik

  1. sistem kepercayaan yang menerangkan dan membenarkan suatu tataan politik yang ada atau yang dicita-citakan dan memberikan strategi berupa prosedur, rancangan, instruksi, serta program untuk mencapainya
  2. himpunan nilai, ide, norma, kepercayaan, dan keyakinan yang dimiliki seseorang atau sekelompok orang yang menjadi dasar dalam menentukan sikap terhadap kejadian dan problem politik yang dihadapinya dan yang menentukan tingkah laku politik
Sinonim
Terjemahan[?]
Lihat pula
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: ideologi politik
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia