Wikikamus:Akhiran -tah

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas

Fungsi patikel tah ini sama dengan kah , tetapi lebih terbatas pemakaiannya hanya pada kata tanya saja: apatah, manatah, siapatah. Bentuk-bentuk ini lebih sering dijumpai dalam Melayu Lama. Dewasa ini kurang dipakai.

Makna pertanyaan dengan mempergunakan partikel tah adalah meragukan atau kurang tentu. sumber