per-

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas

bahasa Indonesia[sunting]

Awalan

per-

  • prefiks pembentuk nomina
  1. yang memiliki: persegi; pemalu
  2. yang menghasilkan: pedaging; petelur
  3. yang biasa melakukan (sebagai profesi, kegemaran, kebiasaan): pertapa; petinju; pelajar
  4. yang melakukan pekerjaan mengenai diri: peubah
  5. yang dikenai tindakan: pesuruh; petatar
  6. orang yang biasa bekerja di: pelaut; peladang
  7. orang yang gemar: perokok; pendaki gunung
Variasi

per-

  • prefiks pembentuk verba
  1. menjadikan atau membuat menjadi: perindah; perjelas
  2. membagi menjadi: perdua; pertiga
  3. melakukan: perbuat
  4. memanggil atau menganggap: perbudak; pertuan
Lihat pula
Lihat pula
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: per-
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia