Lompat ke isi

bahasa nasional

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas
Nomina

bahasa nasional

  1. bahasa yg menjadi bahasa standar atau lingua franca di negara yg mempunyai banyak bahasa krn perkembangan sejarah, kesepakatan bangsa, atau ketetapan perundang-undangan;

sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia