Lompat ke isi

Wikikamus:ProyekWiki WikiTutur

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas

ProyekWiki WikiTutur adalah proyek pelestarian bahasa dengan merekam pelafalan kosakata bahasa-bahasa di Indonesia dan memanfaatkan Wikikamus dan Lingua Libre. Perekaman dapat dilakukan dengan memanfaatkan Lingua Libre dan berkas audio tersebut terunggah otomatis pada Wikimedia Commons. Berkas audio tersebut dapat dilampirkan pada halaman-halaman lema di Wikikamus.

Latar belakang

[sunting]

ProyekWiki WikiTutur ini awalnya program yang didanai Hibah Cepat Wikimedia Foundation dengan nama "WikiTutur:Kolaborasi Wiktionary dan Lingua Libre untuk Pelestarian Bahasa di Indonesia". Proyek tersebut dijalankan oleh sukarelawan Komunitas Wikimedia Jakarta dan bekerjasama dengan komunitas-komunitas Wikimedia lokal lainnya di Indonesia.

Pada proyek Hibah Cepat tersebut, dilakukan lokakarya dan tutorial secara daring dan luring di beberapa kota yang tersebar di Indonesia. Lokakarya ini melatih peserta yang berasal dari pengguna baru dan pengguna lama untuk menggunakan LinguaLibre, Wikikamus, dan kolaborasi antara keduanya untuk pelestarian bahasa-bahasa di Indonesia.

Rencana kerja

[sunting]
  1. Menyiapkan berkas audio pelafalan kosakata atau kalimat yang dibutuhkan
  2. Menyisipkan berkas audio pada laman lema di Wikikamus

WikiTutur 1.0

[sunting]

WikiTutur: Kolaborasi Wiktionary dan Lingua Libre untuk Pelestarian Bahasa di Indonesia

Lokakarya Luring

[sunting]
Tanggal Lokasi Daftar Kata Pelatih Pelatih Pendamping Lokal
3 Februari 2024 Jakarta Daftar kata
11 Februari 2024 Padang Daftar kata
18 Februari 2024 Palembang Daftar kata
18 Februari 2024 Yogyakarta Daftar kata
25 Februari 2024 Bandung Daftar kata
3 Maret 2024 Bandar Lampung Daftar kata

Lokakarya Daring

[sunting]
Tanggal Tema Daftar Kata Pelatih
11 Februari 2024 Daring 1 (Umum) Daftar kata
25 Februari 2024 Daring 2 (Komunitas Bahasa Sumatra-Kalimantan) Daftar kata
10 Maret 2024 Daring 3 (Komunitas Bahasa Jawa-Madura) Daftar kata
24 Maret 2024 Daring 4 (Komunitas Bahasa Indonesia Tengah-Timur) Daftar kata

Kopi Darat

[sunting]
Tanggal Lokasi Daftar Kata Penanggung Jawab
27 April 2024 Jakarta Daftar kata
19 Mei 2024 Bandar Lampung Daftar kata
19 Mei 2024 Palembang Daftar kata
1 Juni 2024 Bandung Daftar kata
8 Juni 2024 Malang (Hybrid) Daftar kata
9 Juni 2024 Medan Daftar kata
22 Juni 2024 Jakarta Daftar kata
29 Juni 2024 Padang Daftar kata
29 Juni 2024 Bandar Lampung Daftar kata
30 Juni 2024 Banjarmasin Daftar kata

WikiTutur 2.0

[sunting]

WikiTutur 2.0: Expanding Open-Access Lexicographic Materials for Languages in Western Indonesia

Lokakarya

[sunting]

Dalam tahap perencanaan

Tanggal Lokasi Daftar Kata Komunitas/Lembaga Pelatih Pelatih Pendamping Lokal
22 Oktober 2024 Padang Balai Bahasa Sumatera Barat
tba Jakarta tba
16 November 2024 Palembang Dewan Pembinaan Adat Kota Palembang
tba Medan Balai Bahasa Sumatera Utara
tba Pontianak tba
tba Bandar Lampung Sekubal Unila
tba Banjarmasin Komunitas Perahu Kata
tba Malang Universitas Brawijaya

Anggota proyek

[sunting]

ProyekWiki ini merupakan kolaborasi bersama dari anggota (aktif) proyek ini. Anda ingin bergabung? Silahkan mencantumkan tanda tangan Anda di bawah ini:

Daftar Wikileksikowan berdasarkan bahasa

[sunting]

Daftar ini diperuntukkan untuk memudahkan wikileksikowan berkorespondesi mempersiapkan berkas audio berdasarkan bahasa. Anda dapat menambahkan nama Anda dan bahasa berdasarkan bahasa-bahasa yang Anda minati.

Indonesia

[sunting]

Ambon

[sunting]

Juga dikenal sebagai bahasa Melayu Ambon

Bakumpai

[sunting]

Banjar

[sunting]

Bali

[sunting]

Biak

[sunting]

Betawi

[sunting]

Bugis

[sunting]

Gayo

[sunting]

Gorontalo

[sunting]

Haji

[sunting]

Jawa

[sunting]

Banyumasan

[sunting]

Kaidipang-Bolangitang

[sunting]

Karo

[sunting]

Kaur

[sunting]

Komering

[sunting]

Kutai

[sunting]

Kutai Tenggarong

[sunting]

Lampung

[sunting]

Termasuk Lampung Api dan Nyo

Lampung Api

[sunting]

Madura

[sunting]

Mandailing

[sunting]

Melayu

[sunting]
Melayu Riau
[sunting]

Melayu Barisan Selatan/Melayu Tengah

[sunting]

Termasuk Besemah, Ogan, Enim, Serawai, Lematang Ulu, Semendo

Besemah

[sunting]

Lintang

[sunting]

Ogan

[sunting]

Semendo

[sunting]

Melayu Jambi

[sunting]

Melayu Maluku Utara

[sunting]

Juga dikenal sebagai bahasa Melayu Ternate; bedakan dengan bahasa Ternate

Melayu Manado

[sunting]

Juga dikenal sebagai bahasa Manado

Melayu Natuna

[sunting]

Melayu Papua

[sunting]

Mentawai

[sunting]

Minangkabau

[sunting]

Aneuk Jamee

[sunting]

Musi

[sunting]

Termasuk Musi, Rawas, Pegagan, Penesak, Lematang Ilir, Belide

Penukal-Abab

[sunting]

Ngaju

[sunting]

Nias

[sunting]

Palembang

[sunting]

Peco

[sunting]

Rejang

[sunting]

Sumbawa

[sunting]

Sunda

[sunting]

Banten

[sunting]

Toba

[sunting]

Toraja-Sa’dan

[sunting]

Label anggota proyek

[sunting]
  1. Peserta proyek dalam WikiKamus dapat menggunakan templat peserta WikiTutur dengan mengambahkan {{Peserta WikiTutur}} pada halaman pengguna.
  2. Peserta lokakarya luring WikiTutur dapat menggunakan templat peserta WikiTutur dengan mengambahkan {{Peserta WikiTutur|acara=Lokakarya|di=Nama kota|tgl=tanggal acara}} pada halaman pengguna.
  3. Peserta lokakarya daring WikiTutur dapat menggunakan templat peserta WikiTutur dengan mengambahkan {{Peserta WikiTutur|acara=Lokakarya Daring}} pada halaman pengguna.
Lihat {{Peserta WikiTutur}}.