Lompat ke isi

asam

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas
(Dialihkan dari Asam)
Nomina

asam (posesif ku, mu, nya; partikel: kah, lah) ·

  1. pohon yang besar batangnya, daunnya kecil-kecil, buahnya berpolong-polong, dan masam rasanya; Tamarindus indica
  2. (Kim) · zat yang dapat memberikan proton
  3. zat yang dapat membentuk ikatan kovalen dengan menerima sepasangan elektron
  4. buah asam
Adjektiva

asam

  1. masam seperti rasa cuka (buah mangga muda dsb):
    asam benar limau ini
  2. (kiasan) · tidak cerah; cemberut; masam:
    mukanya asam saja sejak pagi

Etimologi
Kata turunan
Sinonim
Frasa dan kata majemuk

Peribahasa
Terjemahan[?]
Lihat pula
Cari leksem ini di Wikidata: asam
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: asam
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia