Lompat ke isi

sengit

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas
Adjektiva

sengit

  1. berbau tidak enak seperti bau makanan (kain, rambut, dsb.) hangus terbakar; angit:
    bau sengit ini rupanya berasal dari masakan nasi yang hangus
Adjektiva

sengit

  1. tajam, keras, dan sangat menyakiti hati (tentang perkataan); pedas (tentang kata-kata):
    dengan sengit ia menyatakan penolakannya atas usul saya
  2. hebat dan dahsyat (tentang perkelahian dsb.):
    mereka bertarung dengan sengit mempertaruhkan nama kelompok masing-masing dalam pertandingan tersebut
  3. bengis (tentang roman muka, perbuatan, dsb.):
    mukanya tampak sengit jika sedang marah

Etimologi
  • Dari Jawa Kuno sěṅit ['kemarahan, kegemaran, kesakitan hati, kebencian']
Referensi
Kata turunan
Sinonim
Frasa dan kata majemuk
Terjemahan[?]
Lihat pula
Cari leksem ini di Wikidata: sengit
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: sengit
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia

Adjektiva [ jv ]

sengit

Kosakata bahasa Jawa
krama: sêngit
ngoko: sêngit
  1. (ngoko) (krama) sêngit
Adjektiva [ jv ]

sengit

  1. (Kedu) sengit; benci:
    enyong sengit tenan karo cah kae, ora ono sopan santune bar-bablas
    aku benci sekali dengan anak itu, tidak ada sopan santunnya sama sekali