Lompat ke isi

kue basah

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas
Cari entri dan contoh kalimat di Wikipedia untuk: kue basah
Cari entri dan contoh kalimat di Wikisource untuk: kue basah
Cari entri dan contoh kalimat di Wikiquote untuk: kue basah
Cari terjemahan di Wikidata untuk: kue basah


Nomina

kue basah

  1. kue yang dikukus (seperti kue lapis atau kue pisang); kue yang mengandung zat cair sehingga tidak tahan lama disimpan atau cepat bau (busuk)
Sinonim
Terjemahan[?]
Lihat pula
Cari leksem ini di Wikidata: kue basah
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: kue basah
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini

Dalam banyak budaya berbagai resep kue basah dikenal misalnya sebut saja kue boli kemudian kue pukis dan juga martabak manis. Jenis kue basah ini adalah yang cukup dikenal publik. – komentar tanpa tanda tangan ini diberikan oleh 117.103.174.211 (bicarasumbangan) .

Terima kasih untuk infonya.
Bennylin
15 September 2014 13.47 (UTC)

sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia